InOMN : International Observe the Moon Night 2017

International Observe the Moon Night 2017

InOMN adalah salah satu event astronomi tahunan Internasional temasuk Indonesia yang digelar sejak tahun 2010 silam baik dari kalangan umum, astronom amatir maupun para ahli.
Tujuan digelarnya acara InOMN adalah untuk mengamati atau mengobservasi Bulan secara serentak (Nonbar) di seluruh belahan dunia. Baik itu belahan Bumi Bulat maupun Datar.
Dan catat! InOMN tahun ini jatuh pada tanggal 28 Oktober 2017.

InOMN : International Observe the Moon Night 2017

Event ini memang selalu mengambil hari sabtu atau malam minggu sekitar bulan September-Oktober kala fase Bulan memasuki fase kuartil awal/ separuh awal. kegiatan ini bagian dari kampanye pentingnya satelit alami satu-satunya bagi planet Bumi dan kehidupan yang ada didalamnya dan bertujuan agar manusia di seluruh dunia dapat menikmati keindahan Bulan dan berbagi pengalaman bersama.

Dalam acara ini, Club² Astro di kotamu akan menyediakan Binokuler, Teleskop, Layar LCD, Laptop dan Software Astronomi yang bisa bebas digunakan selama pengamatan.

Mengapa dilaksanakan di sekitar fase Bulan kuartil awal hingga Bulan cembung?.
Karena InOMN ini adalah event pengamatan bulan yang ditujukan untuk masyarakat luas sehingga di butuhkan posisi Bulan di langit malam yang mudah untuk diamati. Pada fase Bulan Kuartil Awal sampai purnama, Bulan selepas Matahari terbenam akan berada tinggi di horizon sehingga sangat memudahkan kita untuk melakukan pengamatan Bulan bagi masyarakat secara luas.

Ingin Bergabung?!
Hubungi Club Astro di Kotamu untuk mengetahui lokasi Pengamatan. Info Alamat silakan Googling.

NAMA KOMUNITAS ASTRONOMI :

HIMPUNAN ASTRONOMI AMATIR ACEH (HA3)

ACEH ASTRO LOVERS

JOGJA ASTRO CLUB (JAC)

PENJELAJAH LANGIT

HIMPUNAN ASTRONOMI AMATIR JAKARTA (HAAJ)

JASCO (JAMBI ASTRO COMMUNITY)

LANGITSELATAN

GALAKTIKA ASTRO CLUB

ASTRO CLUB KARAWANG

RANCAH ASTRONOMY CLUB

HIMPUNAN ASTRONOMI AMATIR SEMARANG (HAAS)

SOLO ASTRO CLUB

JEMBER ASTRONOMY CLUB (JASTRO)

JOMBANG ASTRONOMI CLUB (JOAC)

BANGKALAN ASTRONOMY CLUB (BAC)

MALANG ASTRONOMY CLUB (MAC)

SURABAYA ASTRONOMY CLUB (SAC)

MASYARAKAT EKSPLORATOR ASTRONOMI PASURUAN ( MAESTRO-PASURUAN )

PALANGKA RAYA ASTRONOMY CLUB (PAC)

KOMUNITAS PECINTA ASTRONOMI KUTAI KARTANEGARA (KOMPAS KUKAR)

ASTRONOM AMATIR MAKASSAR

PADANGSIDIMPUAN ASTRONOMY CLUB (PSAC)

Mojopahit Astronomy Club (MojoAstro)

KLUB ASTRONOMI PELAJAR & MAHASISWA :

PASTRON & ANDROMEDA (UAD YOGYAKARTA)

ASTRONOMY ISLAMIC CLUB (ASTRONIC) UIN SUNAN KALIJAGA YOGYA

KLUB ASTRONOMI POLARIS SMAN 38 JAKARTA

FORUM PELAJAR ASTRONOMI (FPA) JAKARTA

FORUM OF SCIENTIST TEENAGERS (FOSCA) JAKARTA

KASTRO “ACHERNAR” SMAN 91 JAKARTA TIMUR

KASTRO “SIRIUS” SMAN 89 JAKARTA TIMUR

KASTRO “POLARIS” SMAN 38 JAKARTA SELATAN

KASTRO “CAPELLA” SMAN 48 JAKARTA TIMUR

ASTROPHILE BANDUNG

HIMASTRON ITB BANDUNG

KAPELLA (KOMUNITAS PENDONGAK LANGIT) UNPAD BANDUNG

SPICA ASTRO CLUB (SMPN 26 BANDUNG)

KASTRO “LUNAR” SMAN 3 BOGOR

CAKRAWALA UPI BANDUNG

CLUB ASTRONOMI SANTRI ASSALAM (CASA) SOLO

CASMARA (CLUB ASTRONOMI SMARA) SMA 4 SURAKARTA

KAPELA (KOMUNITAS PENGAMAT LANGIT) UNIV NEGERI MALANG

KOMPAS (KOMUNITAS PELAJAR ASTRONOMI) KULMINASI PAMEKASAN

HIMPUNAN PELAJAR ASTRONOMI SURABAYA (HIPAS)

ITS ASTRONOMY CLUB SURABAYA

ASTRONIX SMAN 9 SURABAYA

ANDROMEDA ASTRO CLUB (SMA 2 KOTABUMI) KOTABUMI LAMPUNG

BAJENG ASTRONOMY CLUB (SMA NEGERI 1 BAJENG) GOWA SULAWESI SELATAN

SEVENTEEN CLUB OF AMATEUR ASTRONOMI (SCASTRON) – SMAN 17 MAKASSAR

KOMPAS159 (KOMUNITAS PECINTA ASTRONOMI SALIS) SMAN 1 SUNGGUMINASA  SULAWESI SELATAN

Ulul Albab Astronomy Club (UA2C) Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang

APC (Astronomy Physics Club) Universitas Brawijaya Malang

Follow Jogja Uncover

Georitmus | MTGS

Seperti halnya di akun sosmed, di Blog ini kamu juga akan menemukan istilah Georitmus dan MTGS pada bagian menu.
  • Georitmus

    Grafik potensi.

  • Tanggal MTGS

    Kurun waktu potensi.

  • Mitigasi

    Persiapan dini.

  • Kesadaran

    Terciptanya masyarakat sadar bencana.

    SoraTemplates | Free Blogger Templates | Blogger